Jumat, 30 Mei 2008

BELUM HAMIL KOK VARISES ?

Varises adalah pembuluh darah balik (vena) karena adanya bendungan atau hambatan aliran darah. Juga ada kaitannya dengan makanan dan pola hidup sehari-hari. Sering sembelit dan cara buang air besar yang salah serta kurang minum, juga berpengaruh terhadap munculnya varises di anus yang dikenal sebagai hemoroid atau ambeien.Pada wanita hamil, kemungkinan munculnya varises di betis, vagina atau anus

Tidak ada komentar:

Posting Komentar